Dosen : Ramita Hapsari
Nama : Novia Risdiani
NPM : 1B115189
2.
Jika dikaitkan dengan perubahan dan perkembangan zaman pada saat ini lalu jika
dilihat dari perkembangan teknologi yang semakin maju ceiritakan dan jelaskan
kondisi didaerah Indonesia saat ini yang ketinggalan teknologi atau IPTEK?
Jawab:
Menurut saya walaupun perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia tertinggal jauh dan sangat
memprihatinkan dibanding Negara-negara Eropa dan Amerika Serikat bahkan pula di
Negara-negara asia misalnya Jepang dan China. Mungkin hal ini karna masih
terbatasnya orang Indonesia yang mendapatkan pendidikan barat terutama
pendidikan tinggi, kemudian kurangnya keinginan pemerintah maupun perusahaan
swasta yang ada di Indonesia untuk melakukan ahli teknologi. Bagi saya ilmu
pengetahuan muncul sebagai akibat dari aktivitas untuk memenuhi kebutuhan hidup
manusia, tujuan utama perkembangan IPTEK sendiri yaitu untuk memberikan
perubahan kehidupan masa depan manusia yang lebih baik, mudah, cepat, murah dan
lain sebagainya.

Seperti contohnya Indonesia
sudah menunjukan geliat perkembangan IPTEK dengan adanya berbagai perguruan tinggi,
beberapa pusat penelitian seperti lembaga ilmu pengetahuan (LIPI) serta badan
pengakajian dan penerapan teknologi (BPPT). Namun perkembangan IPTEK juga
memiliki beberapa dampak baik dampak positif maupun dampak negatif. Contoh dampak
positif seperti dengan adanya perkembangan IPTEK tentu memberikan berbagai
kemudahan dalam berkomunikasi, mencari informasi, menyebarkan informasi,
menambah wawasan serta pengetahuan dan lain sebagainya, Kemudian untuk dampak negatif
dengan adanya perkembangan IPTEK yaitu mempengaruhi pola pikir manusia, menghilangkan
budaya tradisional, menimbulkan berbagai kerusuhan dan lain sebagainya.
jadi
menurut pendapat saya sudah saatnya pemerintah indonesia mulai memperhatikan
perkembangan IPTEK di daerah-daerah yang terpencil agar merka mampu bersaing
dengan masyarakat di perkotaan yang sudah terlebih dahulu mengenal dan
memanfaatkan teknologi yang modern, sehingga meraka dapat lebih produktif dan
efisien dalam melakukan pekerjaan, baik yang bekerja ataupun yang melakukan
wirausaha, berkebun, bertani dan lain lain akan sangat terbantu dalam melakukan
pekerjaan sehari-hari.
Daftar
pustaka:
http://lipi.go.id/berita/single/iptek-bagi-daerah-miskin-:-percepat-pembangunan-lewat-teknologi/1085
0 komentar:
Posting Komentar